PERWAKILAN PROVINSI DKI JAKARTA

Implementasi Revolusi Mental Bagi Bangsa Indonesia

Wakil Ketua BPK, Bahrullah Akbar menyampaikan kuliah umum kepada para peserta Pelatihan Revolusi Mental bagi Pemuda yang diselenggarakan oleh Pusat Pemberdayaan Pemuda dan Olah Raga Nasional...

Kejar WTP, Sandiaga Pelototi 6 SKPD yang Belum Capai Target Laporan

Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno menyebut ada enam satuan kerja perangkat daerah (SKPD) Pemprov DKI yang disorot terkait pelaporan asetnya. Enam SKPD tersebut...

Sumber Waras Ogah Kembalikan Dana, DKI Siap Hadapi Hukum

VIVA – Perselisihan antara Pemerintah Provinsi DKI Jakarta, dengan Rumah Sakit Sumber Waras, belum usai. Pihak RS Sumber Waras masih enggan mengembalikan kelebihan dana pembayaran tanah...

Jokowi Tegaskan Tidak Ada Ruang untuk Bermain dengan APBN

Bogor – Presiden Joko Widodo (Jokowi) menegaskan tidak ada ruang bagi pihak mana pun di pemerintahan untuk bermain-main dengan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN). Presiden...

“Perempuan Berdaya, Indonesia Jaya”

BPK Perwakilan Provinsi DKI Jakarta melaksanakan upacara hari ibu yang ke -89 dilaksanakan di halaman gedung BPK DKI pada hari Jum'at 22 desember 2017....

BPKP Dampingi Pemprov DKI Kejar Opini WTP dari BPK

Jakarta - Pemprov DKI Jakarta sedang berupaya menginventarisasi sejumlah aset demi opini wajar tanpa pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK). Dalam mengejar opini WTP,...

Konsinyering Pelaporan Pemeriksaan Dengan Tujuan Tertentu Semester II Tahun 2017

Bertempat di Hotel Best Western The Hive Cawang, BPK Perwakilan Provinsi DKI Jakarta mengadakan acara Konsinyering PDTT semester II tahun 2017 pada hari sabtu...

Hadiri HUT IAI ke-60, BPK Terima Accountant Award

Perkembangan pengelolaan keuangan negara di Indonesia tidak lepas dari kontribusi akuntan profesional. Hal itu disampaikan oleh Ketua Badan Pemeriksa Keuangan (BPK), Moermahadi Soerja Djanegara saat menjadi...

Sosialisasi dan diskusi tentang penerapan pekerjaan konstruksi terintegrasi rancang bangun (Design and Build)

Untuk meningkatkan kualitas hasil pemeriksaan yang terkait dengan Proyek Pembangunan konstruksi, Perwakilan BPK Provinsi DKI Jakarta menyelenggarakan kegiatan Sosialisasi dan Diskusi tentang Penerapan Pekerjaan...

Kejar Predikat WTP, Anies Minta Jajarannya Ikuti Saran BPK

Jakarta - Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta fokus untuk mengejar predikat wajar tanpa pengecualian (WTP). Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan meminta jajaran satuan kerja perangkat...
Free WordPress Themes, Free Android Games