PERWAKILAN PROVINSI DKI JAKARTA

Sosialisasi Program Pengendalian Gratifikasi Pada Pelaksana di BPK Perwakilan Provinsi DKI Jakarta

BPK Perwakilan Provinsi DKI Jakarta, Jumát 23 Oktober 2015  melaksanakan kegiatan Sosialisasi Keputusan Sekretaris Jenderal BPK Nomor 305a/K/X-XIII.2/7/2014 Tentang Program Pengendalian Gratifikasi pada Pelaksana...

Sosialisasi dan diskusi tentang penerapan pekerjaan konstruksi terintegrasi rancang bangun (Design and Build)

Untuk meningkatkan kualitas hasil pemeriksaan yang terkait dengan Proyek Pembangunan konstruksi, Perwakilan BPK Provinsi DKI Jakarta menyelenggarakan kegiatan Sosialisasi dan Diskusi tentang Penerapan Pekerjaan...

Halal Bi Halal Pegawai BPK Perwakilan Provinsi DKI Jakarta dengan Anggota V

       Jakarta (10/07), Bertempat di Auditorium Lt.1 gedung kantor Perwakilan Provinsi DKI Jakarta digelar Acara Halal Bihalal 1438 Hijriyah bersama Anggota V BPK RI, Ir....

Pemilihan Ketua dan Wakil Ketua Baru BPK

21 April 2017 Sidang Anggota Badan Pemeriksa Keuangan yang berlangsung pada Jumat sore (21/4) di Kantor Pusat BPK Jakarta telah memilih secara aklamasi Dr. Moermahadi...

Kunjungan ke Perwakilan BPKP Provinsi DKI Jakarta

    Kepala Perwakilan BPK Provinsi DKI Jakarta melakukan kunjungan ke Perwakilan BPKP provinsi DKI Jakarta pada hari kamis 19 Okt 2017. Kalan didampingi oleh kasetlan...

Upacara Peringatan HUT Kemerdekaan RI Ke-72

      Jakarta, 17 Agustus 2017 – Upacara Bendera memperingati HUT ke-72 Proklamasi Kemerdekaan Indonesia diselenggarakan oleh BPK Perwakilan Provinsi DKI Jakarta dan Inspektorat Utama ....

Pemprov DKI Akan Bentuk Tim Khusus Telusuri Jejak Aset Rp 10 T

  Jakarta – Wakil Gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Uno mengatakan adanya aset milik DKI dengan nilai Rp 10 triliun belum jelas keberadaannya, merupakan pekerjaan rumah yang...

Dharma Wanita Persatuan Perwakilan Provinsi DKI Jakarta bersilaturrahim ke Panti Werdha Budi Mulia I

Rabu,27 April 2016- Dharma Wanita Persatuan (DWP) Perwakilan Provinsi DKI Jakarta mengadakan kunjungan sosial ke Panti Werdha Budi Mulia 1 di Cipayung Jakarta Timur....

BPK Perwakilan Provinsi DKI Jakarta menghadiri acara Expert Meeting Badan Akuntabilitas Publik DPD RI

Selasa, 16 Juni 2015, Kepala Perwakilan BPK Provinsi DKI Jakarta, Efdinal  menghadiri acara Expert Meeting Badan Akuntabilitas Publik DPD RI di Ruang Rapat 2C,...

Kuantitas dan Kualitas Guru Belum Optimal, BPK Lakukan Pemeriksaan

  Jakarta, Selasa (21 November 2017) – Pengelolaan guru di Indonesia saat ini masih belum optimal baik dari segi kuantitas dan kualitasnya. Ketidakoptimalan kondisi pengelolaan guru tersebut terlihat dari...
Free WordPress Themes, Free Android Games